Saturday, February 17, 2018

CARA MENSCAN BARCODE QR LOKASI

Pernahkan terpikir oleh kalian bagaimana menscan kode barcode qr yang biasanya menempel di surat undangan ???
dulu waktu pertama kali melihatnya, saya merasa bingung bagaimana menscannya? eh ternyata ada alatnya / aplikasinya bro .... hheehehe


Baik bagi anda yang masih bingung dan belum tahu caranya ikutilah cara-cara berikut ini :
  • Ambil dulu surat undangan yang terletak barcode qr nya 
  • Ambil HP kalian 
  • Buka PLAY STORE bagi yang menggunakan android
  • Lalu download aplikasi QR Code Reader
  • Lalu instal pada hp kalian 
  • Lalu buka/open aplikasinya 
  • Terakhir scan gambar yg terdapat barcode qr 
  • SELESAI

By : missthank


No comments: